Ampuni Aku, Allah

Ampuni aku, Allah.

Aku adalah sebuah debu. Kotor dan tak punya pendirian. Ampuni aku, Allah.
Aku adalah pengganggu. Sering lupa bersyukur dan lupa ibadah. Ampuni aku, Allah.
Ampuni aku, Allah.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Bandung-Bogor Selama Tiga Jam

Surat untuk Mantan

Sadarkah Kamu?